Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Manchester United Ingin Pinjam Matias Vecino, Inter Milan Menolak

Reporter

image-gnews
Pemain Inter Milan, Matias Vecino, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang AS Roma dalam pertandingan Liga Italia di stadion San Siro, Milan, 21 Januari 2018. Inter Milan bermain imbang 1-1 dengan AS Roma. AP
Pemain Inter Milan, Matias Vecino, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang AS Roma dalam pertandingan Liga Italia di stadion San Siro, Milan, 21 Januari 2018. Inter Milan bermain imbang 1-1 dengan AS Roma. AP
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Inter Milan menolak tawaran pinjaman yang diajukan Manchester United untuk gelandang Matias Vecino.

Seperti dikutip dari Sky di Italia, kedua belah pihak tidak dapat menyetujui persyaratan kesepakatan untuk pemain internal Uruguay itu.

Vecino telah tampil dalam 17 pertandingan untuk Inter di semua kompetisi pada musim ini. Dari penampilannya itu, ia menyumbang dua gol dan satu assist.

Gelandang tengah berusia 28 tahun itu semula diharapkan bisa bertindak sebagai pengganti jangka pendek untuk Scott McTominay dan Paul Pogba yang harus menepi karena cedera yang mereka alami.

Di sisi lain, Inter sedang melakukan diskusi untuk kemungkinan melakukan pertukaran pemain dengan Napoli, Allan, dari Brasil.

Sementara itu, pemain lain yang menjadi target Man United yaitu Brono Fernandes, kemungkinan tidak akan meninggalkan Sporting Lisbon sampai musim panas. Hal itu diungkapkan agennya Jorge Mendes.

Kedua klub sudah hampir menemukan kesepakatan. Tetapi, sejak itu, Sporting meningkatkan harga menjadi 68 juta pound sterling atau senilai Rp 1,2 triliun.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara itu, Inter berharap bisa mendatangkan gelandang Tottenham Hotspur Christiean Eriksen. Dikabarkan bahwa pemain Denmark itu telah bertemu dengan Ketua Inter, Daniel Levy pada Selasa lalu. Ia menegaskan ingin pindah ke Milan pada Januari ini.

Inter membuat tawaran 11 juta pound sterling ditambah bonus baru untuk Eriksen, tetapi Spurs bertahan dengan nilai 17 juta pound sterling atau senilai Rp 304 miliar.

Mereka juga sedang dalam pembicaraan dengan penyerang Napoli, Fernando Llorente. Mereka juga mengisyaratkan ketertarikannya untuk menggontrak pemain Chelsea Olivier Giroud.

Sementara itu, Victor Moses telah melakukan perjalanan ke Milan untuk menjalani medis Inter. Bek sayap Chelsea hampir pasti bakal bergabung dengan Conte lagi.

SKY SPORTS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

15 jam lalu

Pemain Chelsea, Nicolas Jackson melakukan selebrasi bersama Conor Gallagher. REUTERS/David Klein
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

Chelsea mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 2-0 dalam laga tunda Liga Inggris.


Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

1 hari lalu

Ilustrasi sepak bola. Reuters
Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 2-3 Mei 2024: Timnas U-23 di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, dan Liga Conference.


Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

3 hari lalu

Pemain Arsenal Martin Odegaard bersama rekannya usai berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur, London, 28 April 2024. Action Images via Reuters/Paul Childs
Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

Arsenal berpeluang menjadi juara Liga Inggris musim ini. Siapa saja pemain kunci mereka?


Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

4 hari lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

4 hari lalu

Logo Liga Inggris.
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.


Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

4 hari lalu

Pemain Manchester City Phil Foden melakukan selebrasi bersama Bernardo Silva,  Rodri dan Nathan Ake. Action Images via Reuters/Peter Cziborra
Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24


Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

4 hari lalu

Arsenal. REUTERS/Dylan Martinez
Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

Arsenal berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pekan ke-35 Liga Inggris.


Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

4 hari lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

Dua gol Hakan Calhanoglu mengantarkan Inter Milan meraih kemenangan atas Torino dengan skor 2-0 pada pekan ke-34 Liga Italia.


Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

5 hari lalu

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Nottingham Forest vs Manchester City akan tersaji pada laga pekan ke-35 Liga Inggris musim 2023-2024.


Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

5 hari lalu

Arsenal. REUTERS/Dylan Martinez
Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Tottenham Hotspur vs Arsenal akan tersaji pada pekan ke-35 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners butuh kemenangan untuk jaga peluang.